Modifikasi Honda Beat Karbu Simple Ala Road Race Terbaru 2022

Halo penggemar modif motor, kali ini kami modifpedia akan memberikan ulasan refrensi modifikasi Honda BeAT karbu simple keluaran motor tahun 2008.

Halo penggemar modif motor, kali ini kami modifpedia akan memberikan ulasan refrensi modifikasi Honda BeAT karbu simple keluaran motor tahun 2008. Honda BeAT terutama yang masih menggunakan karbu menjadi salah satu motor matic yang kerap kita temukan di jalanan.

Bagaimana tidak populer? Honda BeAT lahir menjadi pesaing Yamaha Mio yang dulunya motor yamaha mio pernah menjadi ‘raja sesaat’ di kelas motor matic. Kini populasi motor matic entry level Honda ini populasinya telah melebihi 10 juta unit di seluruh Indonesia dan mengukuhkannya sebagai sepeda motor terlaris pada saat itu.

Dilansir dari wikipedia, Honda beat merupakan sepeda motor matic yang diproduksi oleh Astra Honda Motor. Motor Honda BeAT ini diluncurkan sejak tahun 2008. Dengan tampilannya yang compact dan sporty, semenjak diluncurkan Honda BeAT menjadi sangat populer dan banyak digunakan di Negara tetangga maupun di Indonesia. Honda BeAT keluaran tahun 2008 sampai dengan September 2012 masih menggunakan mesin 108 cc SOHC dan menggunakan sistem pengabutan bahan bakar karburator.

Berikut ini modifikasi honda beat karbu simpe bergaya road race dari indonesia. Modif motor ini dilakukan oleh Hutomo Mulyanto, cowok pemukim Bumi Serpong Damai (BSD). Ia membuat motor Honda BeATnya berpenampilan simple, keren, dan terlihat elegan. Simak apa saja yang ia ganti pada sparepart motornya yuk.

Modifikasi Honda Beat Karbu Simple Bergaya Road Race

Modifikasi Honda Beat Karbu Simple Ala Road Race Terbaru 2022

Menurut hutomo, modifikasi Honda Beat Karbu lama ini mempunya konsep modif motor Komorod style. Jadi tampilan motor ini ia bikin seperti motor roadrace simple yang memiliki aura racing.

Modifikasi Honda Beat Karbu Simple Ala Road Race Terbaru 2022

Terlihat jelas bukan hanya, Master rem saja yang diganti. Namun dari segi system pengereman pun diupgrade dengan tujuan mengimbangi kapasitas mesin yang usut punya usut sudah bore up.

Modifikasi Honda Beat Karbu Simple Ala Road Race Terbaru 2022

Pengereman yang ia upgrade menggunakan Master sama kaliper menggunakan Nissin Samurai. Diskbrakenya ia menggunakan KTC 260mm.

Modifikasi Honda Beat Karbu Simple Ala Road Race Terbaru 2022

Lanjut, ke setup kaki Honda BeAT ini makin terlihat racing dengan balutan warna baru berkelir biru pada pelek bawaan motor yang dibalut ban bertekstur soft compound. Agar terlihat makin bergaya roadrace, bannya ia ganti menggunakan Ban Mizzle MR01 90/80 depan belakang.

Modifikasi Honda Beat Karbu Simple Ala Road Race Terbaru 2022

Sementara untuk sektor sokbreker, Momo merebound sokbreker depan dan mengganti sokbreker belakang. Terlihat simpel sih modifnya, ia mengatakan sokbreker depannya rebound biar lebih rigid. Nah pada bagian sokbreaker belakang ia munggunakan Racing Boy (RCB) non tabung.

Baca juga: Modifikasi Motor BeAT 2018 : Simple Bikin GANTENG WARBIASAH!

Bagaimana modif beat karbu simple ini? keren bukan?

Tech Enthusiast dan Blogger sejak 2016, dengan background Ilmu Komputer. Sangat menyukai hal-hal tentang teknologi komputer, internet, dan HP Android, main game. Senang berbagi informasi gratis dan b…

Posting Komentar